the UJI TOKSISITAS EKSTRAK ETANOL HERBA PUTRI MALU (Mimosa pudica L.) TEHADAP Artemia salina Leac

UJI TOKSISITAS EKSTRAK ETANOL HERBA PUTRI MALU (Mimosa pudica L.) TEHADAP Artemia salina Leac

  • Virsa Handayani
  • ADE CAHYA PRAHAYU Fakultas Farmasi Universitas Muslim Indonesia
  • safriani rahman Fakultas Farmasi Universitas Muslim Indonesia
Keywords: Uji Toksisitas; Herba Putri Malu; Artemia salina Lecah; Brine Shrimp Lethality Test (BSLT).

Abstract

ABSTRACT

Mimosa pudica L. contains secondary metabolite compounds of alkaloid, flavonoid, steroid, tannin, and saponin. The content of secondary metabolites that have the potential toxicity of Mimosa pudica herbs are alkaloids, flavonoids. This study aims to determine the toxicity of Mimosa  pudica L. herb against Artemia salina Leach larvae using the Brine Shrimp Lethality Test (BSLT) method. This research begins with the extraction of Mimosa pudica L. herb using ethanol 96% solvent by maceration method then phytochemical screening is carried out which shows the Mimosa pudica L. herb sample contains flavanoids, alkaloids, tannins, saponins, steroids. Toxicity test of ethanol extract of Mimosa pudica L. herb against Artemia salina Leach is divided into 6 test groups i.e 5 treatment groups (Concentration of 50 ppm, 100 ppm, 250 ppm, 500 ppm, and 750 ppm) and 1 control group. Each concentration was made in 3 vials which has inserted 10 Artemia salina Leach larvae after treatment for 24 hours. The results of the study can be seen through probit analysis by calculating LC50. The LC50 value of ethanol extract of Mimosa pudica L. herb was LC50 61.517 µg/mL. This indicates that the ethanol extract of Mimosa pudica L. herb has a toxic effect on Artemia salina Leach larvae because the LC50 value is <1000 ppm.

 

Keywords : Toxicity Test; Mimosa pudica Herb; Artemia salina Leach; Brine Shrimp Lethality Test (BSLT)

 

ABSTRAK

Putri malu memiliki kandungan senyawa metabolit sekunder golongan alkaloid, flavonoid, steroid, tanin, dan saponin. Kandungan metabolit skunder yang memiliki potensi toksistas dari herba putri malu yaitu alkaloid, flavonoid. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui toksisitas dari herba putri malu (Mimosa pudica L.) terhadap larva Artemia salina Leach dengan metode Brine Shrimp Lethality Test (BSLT). Penelitian ini diawali dengan melakukan ekstraksi herba putri malu menggunakan pelarut etanol 96% dengan metode maserasi kemudian dilakukan skrining fitokimia yang menujukkan sampel herba putri malu mengandung flavanoid, alkaloid, tanin, saponin, steroid. Pengujian toksisitas ekstrak etanol herba putri malu terhadap Artemia salina Leach dibagi menjadi 6 kelompok uji yaitu 5 kelompok perlakuan (Konsentrasi 50 ppm, 100 ppm, 250 ppm, 500 ppm, dan 750 ppm) dan 1 kelompok kontrol. Masing – masing konsentrasi dibuat dalam 3 vial yang dimasukkan 10 ekor larva Artemia salina Leach setelah perlakuan selama 24 jam. Hasil penelitian dapat dilihat melalui analisa probit dengan menghitung LC50. Nilai LC50 dari ekstrak etanol herba putri malu sebesar LC50 61,517 µg/mL. Hal tersebut menujukan bahwa ekstrak etanol herba putri malu memiliki efek toksik terhadap larva Artemia salina Leach karena nilai LC50 <1000 ppm.

 

Kata Kunci : Uji Toksisitas; Herba Putri Malu; Artemia salina Lecah; Brine Shrimp Lethality Test

(BSLT).


References

REFERENSI
[1] Steven, Y., & Hendra, R. (2014) Uji Toksisitas Ekstrak Tanaman Putri Malu (Mimosa pudica Lin) Dengan Metode BSLT (Brinne Shrimp Lethality Test). 1– 6.
[2]. Parnanto, Utami R, Sutanto A. Pengaruh Kemampuan Antioksidan dan Antibakteri pada Ekstrak Daun Putri Malu (Mimosa pudica) terhadap Kualitas Fillet Ikan Tongkol (Euthynnus affinis). J Teknosains Pangan. 2013;1(1):41–8.
[4] Handayani, V., Rahman, S., Nur, A., & Amaliah, A. (2022). Uji Toksisitas Ekstrak Etanol batang Kayu Wole Woe Terhadap Larva Artemia salina Leach Menggunakan Metode Brine Shrimp Lethality Test ( BSLT ) ( Toxicity Test of Ethanol Extract of Wole Woe Stem against Artemia salina Leach. Using Brine Shrimp Lethality . 14(2), 131–138.
[5] Wahyuni AS, Syamsiah, Wahidah BF. Identifikasi Jenis-Jenis Tumbuhan Semak di Area Kampus 2 UIN Alauddin dan Sekitarnya. Agroprimatech. 2017;1(1):32–9.
[6] Handayani H, Sriherfyna FH. Ekstraksi Antioksidan Daun Sirsak Metode Ultrasonik Bath ( Kajian Rasio Bahan : Pelarut dan Lama Ekstraksi) Antioxidant Extraction of Soursop Leaf with Ultrasonic Bath (Study of Material : Solvent Ratio and Extraction Time ). 2016;4(1):262–72.
[7] Dharma MA, Nocianitri KA, Yusasrini NLA. Pengaruh Metode Pengeringan Simplisia Terhadap Kapasitas Antioksidan Wedang Uwuh. J Ilmu dan Teknol Pangan. 2020;9(1):88.
[8] Senduk TW, Montolalu LADY, Dotulong V. The rendement of boiled water extract of mature leaves of mangrove Sonneratia alba. J Perikan Dan Kelaut Trop. 2020;11(1):9.
[9] Firdayani F, Winarni Agustini T. Ekstraksi Senyawa BIoaktif sebagai Antioksidan Alami Spirulina Platensis Segar dengan Pelarut yang Berbeda. J Pengolah Has Perikan Indones. 2015;18(1):28–37.
[10] Vifta RL, Advistasari YD. Skrining Fitokimia, Karakterisasi, dan Penentuan Kadar Flavonoid Total Ekstrak dan Fraksi-Fraksi Buah Parijoto (Medinilla speciosa B.). Pros Semin Nas Unimus. 2018;1:8–14.
[11] Maulia SW, Jubaidah S, Siswanto E. Uji Toksisitas Akut Ekstrak Etanol Daun Kratom (Mitragyna speciosa Korth .) dengan metode Aserasi dan Refluks Terhadap Larva Artemia salina Leach. Pros Semin Nas Kesehat. 2021;1:75–85.
[12] Hertika, A. M. S. (2022). Uji Toksisitas Akut (LC50-96 JAM) Ekstrak Caulerpa Lentillifera Dengan Pelarut Metanol Dan Water Extract Terhadap Gula Darah Ikan Komet (C. Auratus). JFMR-Journal of Fisheries and Marine Research, 6(3).
[13] Muaja AD, Koleangan HSJ, Runtuwene MRJ. Uji Toksisitas dengan Metode BSLT dan Analisis Kandungan Fitokimia Ekstrak Daun Soyogik (Saurauia bracteosa DC) dengan Metode Soxhletasi. J MIPA. 2013;2(2):115.
Published
2024-05-07
Section
Articles